From Design to Code with React & Tailwind

Starting Time 19:00
End Time 21:00
By bisa.ai
event
26
Oct

26 October 2022

Education & Training

Tailwindcss dan ReactJS, adalah dua dari sekian banyak framework CSS dan library Javascript yang populer di kalangan Web Developer. Berbeda dengan Bootstrap, Tailwindcss dengan konsep "Utility-First" nya membuat kita lebih leluasa dalam melakukan styling terhadap sebuah website tanpa perlu meninggalkan file utama dalam menulis HTML. Disamping itu, ReactJS adalah library Javascript yang memungkinkan kita dalam menggunakan kembali sebuah komponen atau objek yang sudah dibuat dan membuat susunan sebuah website jadi lebih terstruktur sehingga memudahkan pengembangan. Di webinar kali ini kita akan mencoba mempraktekkan cara setup ReactJS dan Tailwindcss, lalu mengimplementasikan desain UI dari Figma menjadi sebuah Website menggunakan ReactJS dan Tailwindcss, 


Dengan narasumber : 

Nafis Arinda Rizky Putra Handoko

BISA AI Academy


Waktu : 

Rabu, 26 Oktober 2022

19.00 - 21.00 WIB


Info & Registrasi: https://tampil.id/event/detail/VFdwak1FMVJQVDA9

Share with Friends

Acara Lain

Silakan isi formulir dibawah ini untuk memberikan pertanyaan